Medan, 04 November 2022
PT Kawasan Industri Medan menerima kunjungan Studi Banding DPMPTSP Aceh, diterima oleh Manager Sekretaris Perusahaan (Ibu Mini Herawaty).
Kunjungan ini diwakili oleh Bpk Zainuddin, S Sos, M.Si (Ka TU Kantor Perwakilan Pemerintah Aceh di Medan), Bpk Junaidi, SE (Kabid Promosi DPMPTSP Aceh), Ibu Feriyana, SH, M.Hum (Kabid Perizinan C DPMPTSP Aceh), Bapak Ali Mulyagusdin (Direktur PT PEMA), Bpk Ahmadi (Ketua Tim Kajian Naskah Akademik Qanun Perizinan Aceh), Ibu Ayu Sri Rezeki, S.STP (Kasie C/III DPMPTSP Aceh), Bapak Ikhsan (PT. PEMA).
Kunjungan ini fokus membahas Sejarah Perkembangan KIM, Fasilitas Insentif dan kemudahan berinvestasi di KIM, serta Sinkronisasi Regulasi untuk menunjang percepatan berinvestasi di KIM.