Medan, 16 Oktober 2023
PT Kawasan Industri Medan memberikan bantuan sarana pendidikan ke Yayasan Perguruan Nasional R.A Kartini Cerdas Bangsa diwakili oleh Tim #TJSLPTKIM pada Senin (16/10).
Bantuan ini merupakan salah satu program prioritas TJSL dalam Bidang Pendidikan melalui pemberian bantuan sarana dan prasarana untuk menunjang kegiatan belajar mengajar di sekolah.