loading
Panen Raya  Padi  yang menggunakan Inovasi Pupuk  organik Wood Vinegar (Asap Cair) Produk Mitra Binaan KIM

Panen Raya Padi yang menggunakan Inovasi Pupuk organik Wood Vinegar (Asap Cair) Produk Mitra Binaan KIM

Desa Tanjung Muda Kecamatan Air Putih Kabupaten  Batubara, 16 Juli 2020, dilakukan kembali  panen raya  padi yang menggunakan inovasi  pupuk  organik Wood Vinegar ( Asap Cair). Panen Raya dihadiri oleh Bupati Batubara Bapak Ir.H.Zahir, Kapolres kabupaten Batubara  Bapak AKBP Ikhwan Lubis, Plt.Direktur Utama PT.KIM Bapak Adler M Siahaan, UKM Mitra Binaan KIM Bapak Riduwan, Camat Air Putih Bapak Rahmad Khaidir dan disaksikan oleh masyarakat  Desa  Tanjung  Muda Kecamatan Air Putih.

Wood Vinegar ( Asap Cair ) mampu meningkatkan produktivitas pertanian  tersebut mampu meningkatkan  produktivitas sawah padi seluas 1 Hektar yang awalnya hanya menghasilkan 4 Ton menjadi 6,4 Ton Gabah.